Spesifikasi KABEL LAS METAGOMMA (RUBBER INSULATED WELDING CABLE)
RUBBER INSULATED WELDING CABLE
Kabel las Metagomma cocok digunakan untuk las busur, memiliki kelebihan dalam segi kelunturan.
Fitur :
- Terdiri dari 100% full tembaga asli
- Lapisan rubber/karet yang tahan panas dan oli/minyak
- Mengurangi kemungkinan voltase drop